Resep Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt) oleh Mahatul Lutvea
Inilah resep masakan Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt). Resep Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt) yang ditulis Mahatul Lutvea bisa menjadi .
Resep Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 mangkuk nasi sisa
- 1 mangkuk kanji
- 4-5 siung bawang putih (sesuai selera)
- 1 sdt ketumbar (sesuai selera)
- Secukupnya garam
Langkah
-
Rendam nasi kurang lebih 2 jam (saya lama ngrendamnya) laku blender sampai halus dengan sedikit air+ketumbar+bawang putih
-
Pindah ke wadah plastik,campur dengan tepung kanji dan garam sampai kalis dan bisa di pulung. (Kanji boleh di tambah sesuai kebutuhan sampai adonan bisa di bentuk dan gak lenget di tangan)
-
Bentuk adonan lonjong/sesuai selera
-
Rebus air sampai mendidih laly kecilkan api. Masukkan adonan ke dalam panci,bila adonan banyak jgn masukkan semua. 4-5 buah aja.. bila sudah mengambang bisa di angkat dan tiriskan (pastikan dalamnya matang)
-
Hasilnya jika sudah matang. Biarkan dingin dan masukkan di kulkas semalaman biar gampang waktu di potong..
-
Hasil potongan setelah di masukkan di dalam kulkas,bisa tipis2 ya bun..
-
Jemur 1-2hari hingga kering,tergantung cuaca masing2 daerah ya..
-
Lalu goreng deh dlm minyak panas..
Itulah tadi Resep Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt), Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt) By Mahatul Lutvea diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kerupuk nasi sisa no MSG (renyah bangetttt) By Mahatul Lutvea dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2016/01/resep-kerupuk-nasi-sisa-no-msg-renyah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.