Resep Bolu Kukus Nutrijel Dari @KarinaVibri

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Kukus Nutrijel Dari @KarinaVibri
  • Resep Bolu Kukus Nutrijel oleh @KarinaVibri

    Dibawah ini adalah resep memasak Bolu Kukus Nutrijel. Resep Bolu Kukus Nutrijel yang dishare oleh @KarinaVibri cukup untuk .



    resep makanan Bolu Kukus Nutrijel


    Resep Bolu Kukus Nutrijel


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 sdm Tepung Terigu (saya Tepung Segitiga)
    2. 4 sdm Margarin (cairkan)
    3. 1 bks kecil Nutrijel (saya nutrijel coklat 15g)
    4. 3 sdm Gula Pasir (bisa lebih, trgntung selera)
    5. 1 btr Telur
    6. 1 sdm Susu Bubuk (saya pake sufor nya Bocil)
    7. 1/2 sdt BP
    8. 6 sdm Air Matang
    9. 1 sdt Pasta Dark Chocolate (biar tambah nyoklat, bsa skip)
    10. 1 sachet SKM Coklat (pengganti pasta Dark Chocolate)
    11. 1 sdm Dcc (pengganti Pasta Dark Chocolate)

    Langkah

    1. Panaskan kukusan terlebih dahulu. Jgn lupa tutup kukusan dilapisi kain.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Kocok telur dan gula menggunakan whisk sampai gula larut.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Ayak tepung terigu, bp dan susu bubuk. Lalu campurkan ayakan tepung kedalam kocokan telur tadi. Aduk rata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Masukkan nutrijel coklat dan air. Aduk rata kembali. Lalu masukkan margarin cair. Aduk hingga merata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Terakhir masukkan pasta coklat, agak lebih terasa coklat nya. Tp bisa diskip atau diganti dcc cair.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Siapkan cetakan, olesi dengan margarin. Saya pake cetakan agar² yg ukuran sedang. Jdi 6 cup.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Masukkan adonan kedalam m cetakan. Cukup isi ½ adonan saja, karna akan mengembang.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Kukus ± 15menit. Cek kematangan dengan cara ditusuk.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    9. Walaaaaa.....bisa diberi topping sesuai selera.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Bolu Kukus Nutrijel, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bolu Kukus Nutrijel diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Kukus Nutrijel Dari @KarinaVibri diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Kukus Nutrijel Dari @KarinaVibri dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2016/01/resep-bolu-kukus-nutrijel-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==