Resep Abon Ikan Tuna oleh Aprilia Pristianti Purnomo
Inilah cara membuat Abon Ikan Tuna. Resep Abon Ikan Tuna yang dibuat oleh Aprilia Pristianti Purnomo dapat disajikan .
Resep Abon Ikan Tuna
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ikan tuna (ambil dagingnya saja dan cuci)
- 1 bungkus santan kara kemasan 65ml
- 2 bungkus bumbu jadi instan
- 2 lembar daun jeruk (cuci)
- 2 batang serai (cuci dan geprek)
- Sedikit lada bubuk
- Secukupnya air
Langkah
-
Rebus ikan dengan air hingga matang kemudian tiriskan biarkan dingin dan sisihkan air kaldunya.
-
Setelah ikan dingin hancurkan/ haluskan dengan cobek.
-
Tumis bumbu instan sebentar tambahkan sereh, daun jeruk, santan kara dan sedikit air kaldu rebusan dari ikan tadi. Tambahkan lada kemudian test rasa. Bila di rasa ke asinan bisa di tambah sedikit gula.
-
Terakhir tambahkan ikan tuna yang sudah di haluskan tadi. Aduk terus sampai air habis dan abon menjadi keset kering.
Itulah Resep Abon Ikan Tuna, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Abon Ikan Tuna diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Abon Ikan Tuna Kiriman dari Aprilia Pristianti Purnomo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Abon Ikan Tuna Kiriman dari Aprilia Pristianti Purnomo dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/02/resep-abon-ikan-tuna-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.