Resep Siomay ikan tenggiri Dari retno dewati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Siomay ikan tenggiri Dari retno dewati
  • Resep Siomay ikan tenggiri oleh retno dewati

    Berikut ini resep Siomay ikan tenggiri. Resep Siomay ikan tenggiri yang ditulis retno dewati bisa menjadi 5 porsi.



    bahan dan cara membuat Siomay ikan tenggiri


    Resep Siomay ikan tenggiri


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 g ikan fillet tenggiri
    2. 6 sendok makan kanji
    3. 2 sendok makan terigu
    4. 5 siung Bawang putih
    5. 2 sendok makan minyak goreng
    6. secukupnya garam
    7. secukupnya air
    8. secukupnya pare
    9. secukupnya kentang
    10. bumbu kacang,saos sambal,kecap,jeruk sebagai pelengkap

    Cara Membuat

    1. Haluskan Bawang putih dan garam, campurkan kedalam ikan tenggiri yang telah di cincang halus

    2. Tambahkan tepung kanji dan terigu,tambah minyak aduk rata tambah air sampai adonan mudah dibentuk dan tidak kaku

    3. Panaskan panci kukusan olesi dengan minyak goreng agar tidak lengket

    4. Setelah adonan selesai bentuk bulat,masukkan dalam pare tadi,kukus selama 30 menit dengan api sedang

    5. Bumbu kacang,kacang,cabai,Bawang putih,tambah air sedikit Dan gula merah,haluskan,tumis hingga matang

    6. Sajikan selagi hangat,selamat mencoba semoga berhasil




    Demikianlah Resep Siomay ikan tenggiri, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Siomay ikan tenggiri diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay ikan tenggiri Dari retno dewati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Siomay ikan tenggiri Dari retno dewati dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/02/resep-siomay-ikan-tenggiri-dari-retno.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==