Resep Sayur lodeh bumbu iris oleh Pratiwi Pramuharsih
Berikut ini adalah resep masakan Sayur lodeh bumbu iris. Resep Sayur lodeh bumbu iris yang ditulis Pratiwi Pramuharsih bisa disajikan .
Resep Sayur lodeh bumbu iris
Porsi:
Bahan-bahan
- ??Bumbu iris??
- 6 siung Bawang merah
- 6 siung bawang putih
- Sejempol lengkuas
- 2 helai daun salam
- ??Bahan utama??
- 1 buah labu siam (kupas n potong dadu besar)
- 2 buah terong ungu (potong bebas)
- 5 buah cabe rawit setan (biarkan utuh)
- 4 buah jagung putren (potong serong agak tebal)
- Secukupnya daun melinjo n melinjo
- 1 ikat kacang panjang
- 6 buah petai kalau suka
- Secukupnya garam n gula
- 100 ml santan instant (klo mau lbh kental, bs dilebihkan)
Cara Membuat
-
Siapkan bahan2 iris
-
Siapkan juga sayurannya
-
Masak air kira2 3/4 panci smp mendidih
-
Masukkan bumbu iris ke dlm panci dan daun salam serta lengkuas.aduk..biarkan sebentar
-
Kmd masukkan sayuran..kalau sdh setengah matang...masukkan santan..aduk kembali
-
Seasoning...masukkan gulgar secukupnya...plus cabe utuh n pete bila suka
-
Jadi deeeh.. cara makannya gini : lumatkan cabe rawit merahnya pada dasar mangkuk/piring dg bagian bawah senduk...nyuuuum....??
Demikianlah Resep Sayur lodeh bumbu iris, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur lodeh bumbu iris diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur lodeh bumbu iris Oleh Pratiwi Pramuharsih diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur lodeh bumbu iris Oleh Pratiwi Pramuharsih dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2016/06/resep-sayur-lodeh-bumbu-iris-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.