Resep Choco lava cake oleh Shafa Diandra
Dibawah ini adalah resep cara membuat Choco lava cake. Resep Choco lava cake yang dibuat oleh Shafa Diandra bisa menjadi 2-3 porsi.
Resep Choco lava cake
Porsi: 2-3 porsi
Bahan-bahan
- 12 kotak Dark Compound Choco (dcc) lelehkan
- 1 sdt cocoa powder
- 1 sdt vanilla (additional, boleh tdk pakai)
- 1 butir telur
- 5 sdm tepung terigu
- 2 sdm gula castor
- 30 ml susu ultra
- 2 sdm mentega
Cara Membuat
-
Lelehkan DCC dengan cara tim atau bisa dg dipanaskan di oven suhu 150'C selama 10 menit.
-
Campurkan mentega, tepung terigu, gula castor, dan telur. Aduk hingga rata.
-
Masukkan cocoa powder ke adonan, aduk kembali hingga rata. Kemudian tambahkan vanilla essence.
-
Campurkan DCC yang sudah meleleh ke adonan. Aduk kembali secara keseluruhan.
-
Siapkan 3 buah loyang aluminium foil kecil, atau cetakan cake kecil. Oleskan mentega dan gula pasir.
-
Tuang adonan ke masing - masing aluminium foil.
-
Panaskan oven selama 5-8 menit, kemudian panggang adonan tsb dengan suhu 180'C selama 12 menit.
-
Lava cake well done!?? Silahkan dituang dg posisi terbalik pada piring.
Demikianlah Resep Choco lava cake, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Choco lava cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choco lava cake Kiriman dari Shafa Diandra diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Choco lava cake Kiriman dari Shafa Diandra dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/11/resep-choco-lava-cake-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.