Resep Ayam Suwir Asam Pedas oleh Atik (Pawoen Ibuk)
Dibawah ini adalah cara memasak Ayam Suwir Asam Pedas. Resep Ayam Suwir Asam Pedas yang ditulis Atik (Pawoen Ibuk) dapat disajikan .
Resep Ayam Suwir Asam Pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr dada ayam
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 2 batang serai, ambil putihnya, memarkan
- Garam-gula-kaldu bubuk
- 1 sdm air jeruk nipis
- 100 ml air
- bumbu halus :
- 6 bawang merah
- 3 bawang putih
- 5 cabe merah besar
- 5 cabe rawit merah
- 3 kemiri
Langkah
-
Rebus dada ayam sampai matang. Ambil dagingnya saja, suwir2 (boleh kasar/halus). Sisihkan
-
Tumis bumbu halus sampai wangi. Tuangi sedikit air (100 ml), didihkan
-
Masukan daun salam + daun jeruk + serai + cabe ijo + air jeruk nipis. Aduk rata. Bumbui dengan gula garam kaldu bubuk. Tes rasa
-
Terakhir masukan suwiran ayam, aduk rata. Biarkan agak kering dengan api kecil.
-
Koreksi rasa kembali. Angkat & sajikan di piring saji..
Demikianlah Resep Ayam Suwir Asam Pedas, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam Suwir Asam Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Suwir Asam Pedas Karya Atik (Pawoen Ibuk) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Suwir Asam Pedas Karya Atik (Pawoen Ibuk) dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2016/03/resep-ayam-suwir-asam-pedas-karya-atik.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.