Resep Soto daging santan oleh Bunda Vinkay
Berikut ini cara memasak Soto daging santan. Resep Soto daging santan yang dibuat oleh Bunda Vinkay bisa jadi .
Resep Soto daging santan
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg daging sapi
- 1,5 liter air (kalo saya sesuai batas panci presto)
- 2 bungkus santan kara
- 2 bungkus bihun (siram air panas/rebus sbentar
- 3 lembar daun salam
- 2 buah sereh geprek
- Secukupnya daun bawang,sledri
- 10 butir bawang merah iris goreng,untuk taburan
- Bumbu halus:
- 8 butir bawang merah
- 4 butir bawang putih
- 3 butir kemiri di sangrai
- 1 ruas jari besar kunyit di bakar sampai harum bukan gosong ya
- 1 ruas jari jahe
- 1 ruas jari besar lengkuas/laos geprek saja
- 1/2 bungkus lada bubuk
- 1 bungkus masako sapi
- Secukupnya micin (boleh di skip)
- Seckupnya gula (bagi yg suka)
Langkah
-
Rebus daging sampai empuk angkt tiriskan(saya di presto 15menit)potong kecil2 seperti sate/dadu,sisihkan air kaldunya (jangan di buang)
-
Rebus kembali kaldu yg tadi sampai mendidih
-
Haluskan semua bumbu halus diatas,blender juga boleh
-
Tumis bumbu halus sampai harum berubah warna,tuang bersama salam,sereh,lengkuas ke dalam kaldu tadi
-
Tambahkan masako,gula,garam,micin,tes rasa jika sudah pas masukan daging tersebut aduk2 sampai tercampur rata
-
Setelah bumbu meresap masukan santan,aduk2 jangan sampai pecah santanya ya bunda,biarkn air sedikit menyusut,angkat. sajikan bersama bihun dan bahan pelengkap lainya
Demikianlah Resep Soto daging santan, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto daging santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto daging santan - Bunda Vinkay diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto daging santan - Bunda Vinkay dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2015/06/resep-soto-daging-santan-bunda-vinkay.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.