Resep Puding Pyrex tanpa telur Kiriman dari Ismi Sabrina Ayunani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding Pyrex tanpa telur Kiriman dari Ismi Sabrina Ayunani
  • Resep Puding Pyrex tanpa telur oleh Ismi Sabrina Ayunani

    Dibawah ini adalah resep memasak Puding Pyrex tanpa telur. Resep Puding Pyrex tanpa telur yang dishare oleh Ismi Sabrina Ayunani cukup untuk .



    gambar untuk cara membuat Puding Pyrex tanpa telur


    Resep Puding Pyrex tanpa telur


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. puding:
    2. 1 bungkus nutrijell coklat
    3. 700 ml air
    4. 3/4 kaleng susu kental manis (ff gold)
    5. 50 gr coklat Batang (dipotong kecil2)
    6. sedikit garam
    7. fla:
    8. 250 ml air
    9. 1/4 kaleng skm (ff gold)
    10. secukupnya gula pasir
    11. 2 sdm maizena
    12. 1 sdm coklat bubuk

    Langkah

    1. Campur semua bahan fla. Masak hingga mendidih tes rasa cicipi, tuangkan ke pyrex ratakan seperti difoto

    2. Campur semua bahan puding, masak hingga mendidih, tuangkan diatas pyrex yg sudah dikasi fla.

    3. Jadi 2lapis seperti difoto ini

    4. Biarkan dingin sempurna, lalu simpan di kulkas. Potong2,, nikmati dingin dari kulkas lebih sedap

    5. Ini sy buat pake agar2 krm kehabisan nutrijell,, sama enaknya, teksture sy lebih suka yg pake nutirije




    Demikianlah tadi Resep Puding Pyrex tanpa telur, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Puding Pyrex tanpa telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Pyrex tanpa telur Kiriman dari Ismi Sabrina Ayunani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding Pyrex tanpa telur Kiriman dari Ismi Sabrina Ayunani dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2018/08/resep-puding-pyrex-tanpa-telur-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==