Resep Loder(lodeh bader) pedes di mulut oleh Ummu Fattah
Berikut ini resep cara membuat Loder(lodeh bader) pedes di mulut. Resep Loder(lodeh bader) pedes di mulut yang dibuat oleh Ummu Fattah dapat disajikan .
Resep Loder(lodeh bader) pedes di mulut
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ons ikan bader asin
- 1 papan tempe
- 10 buah tahu goreng bantat
- 1 ikat kecil kacang panjang
- 1 buah kentang
- Bumbu
- 7 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 ons cabe rawit
- 1 sdt ketumbar
- 5 biji kemiri
- 1 ruas kencur,kunyit,lengkuas
- 3 lbr daun jeruk
- 1 bks santan kara
- Minyak goreng untuk menumis bumbu
- 1 liter air
- 1 sdm gula
- 1 sdt garam
- 1 sdt penyedap masakan
Cara Membuat
-
Goreng ikan bader g usah garing2 amat,potong kacang panjang, tahu,tempe, kentang kotak- kotak sesuai selera.sisihkan.
-
Goreng bawang merah,bawang putih,kencur,kemiri cabe rawit,kunyit yg masih utuh sampai layu saja.
-
Ulek buumbu yg sudah digoreng bersama ketumbar kemudian tumis sampai harum
-
Masukkan air dan santan sampai mendidih.masukkan tahu,tempe,kacang,kentang dan ikan sampai matang
-
Tambahkan garam,gula dan penyedap.koreksi rasa bila di rasa sudah pas siap dihidangkan dengan nasi jagung....hmmm sedaap...
Itulah Resep Loder(lodeh bader) pedes di mulut, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Loder(lodeh bader) pedes di mulut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Loder(lodeh bader) pedes di mulut - Ummu Fattah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Loder(lodeh bader) pedes di mulut - Ummu Fattah dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2018/06/resep-loderlodeh-bader-pedes-di-mulut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.