Resep Corn flakes cookies - Dapoer sriwidi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Corn flakes cookies - Dapoer sriwidi
  • Resep Corn flakes cookies oleh Dapoer sriwidi

    Berikut ini resep memasak Corn flakes cookies. Resep Corn flakes cookies yang dibuat oleh Dapoer sriwidi bisa disajikan .



    gambar untuk cara membuat Corn flakes cookies


    Resep Corn flakes cookies


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr butter/margarine
    2. 80 gr gula halus
    3. 1 btr kuning telur
    4. 140 gr tepung terigu protein rendah
    5. 15 gr tepung maizena
    6. 1/4 sdt baking powder
    7. 25 gr corn flakes, remukan dgn tangan

    Cara Membuat

    1. Mixer butter/margarine dgn gula halus sebentar saja kira" 1 menit, lalu masukkan kuning telur, mixer asal rata

    2. Campur tepung terigu, maizena dan baking powder lalu masukkan ke adonan tadi, aduk dgn spatula hingga tercampur rata

    3. Masukkan corn flakes dan aduk rata

    4. Siapkan loyang dgn kertas roti/loyang anti lengket, bentuk adonan menggunakan 2 bh sendok makan lalu tata di loyang. Olesi dgn kuning telur dan beri corn flakes sbg hiasan

    5. Panggang dgn suhu 160 DC selama 20-25 menit.

    6. Pas sesi foto ini, anakku lari kencang wowwww jajannn *stop sambil pegang tangannya. Lalu dia mewek ??????

    7. Langsung foto berdiri aja sekali jepret dech. Setelah itu kita pesta cookies, kresss...kresss...




    Itulah tadi Resep Corn flakes cookies, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Corn flakes cookies diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Corn flakes cookies - Dapoer sriwidi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Corn flakes cookies - Dapoer sriwidi dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2018/06/resep-corn-flakes-cookies-dapoer-sriwidi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==