Resep Sop ayam gurih oleh Andrie Wijaya
Dibawah ini adalah resep cara membuat Sop ayam gurih. Resep Sop ayam gurih yang dishare oleh Andrie Wijaya bisa menjadi .
Resep Sop ayam gurih
Porsi:
Bahan-bahan
- kaldu :
- 1 ekor Ayam (potong sesuai selera)
- 1/2 butir bombay
- secukupnya Bawang daun (batang putihnya, daunnya buat taburan)
- Daun Sop (Batangnya saja, daunnya buat taburan)
- secukupnya Pala (parut )
- 1 siung besar Bawang putih utuh
- ISIAN SOP (sesuai selera yaa Mom... Klo aku senengnya yaa ini) :
- Ayam, kentang, wortel, jagung pipilan, Sosis, jamur dan Brokoli
- bumbu
- 4 siung Duo bawang goreng masing2
- Garam
- Lada
- 4 tetes minyak wijen
- 1/2 butir bombay rajang kecil
Cara Membuat
-
Rebus Ayam selama 5 menit (buang airnya) ganti air dan masukan bumbu2 kaldu, rebus sampai ayam empuk. Setelah ayam empuk buang bumbu kaldunya.
-
Masukkan kentang (sampai setengah matang), garam, lada, bawang putih goreng (sisakan utk taburan sedikit y mom)
-
Masukkan wortel, masukan jagung, sosis dan bombay iris sampai matang
-
Matikan kompor, masukkan minyak wijen, Terakhir masukkan bawang goreng dan daun sop... Done...
-
Brokoli dan Jamur aku rebus masing2 terpisah ya Moms, krn aku ga suka aroma dan rasa dr rebusan bahan ini... Jd klo mau makan aku tambhkan terpisah dipiring ??
Demikianlah tadi Resep Sop ayam gurih, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sop ayam gurih diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop ayam gurih Kiriman dari Andrie Wijaya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop ayam gurih Kiriman dari Andrie Wijaya dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2018/01/resep-sop-ayam-gurih-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.