Resep Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih oleh Anie Asfiya Wahyu
Berikut ini resep cara membuat Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih. Resep Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih yang ditulis Anie Asfiya Wahyu bisa disajikan .
Resep Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr tepung beras
- 75 gr tepung aci
- 1 butir telur bebek
- 5 biji kemiri
- 1/2 st ketumbar
- secukupnya garam
- daun bawang kucai
- 400 ml air
- 200 gr kacang tanah
- minyak goreng yang cukup banyak
Cara Membuat
-
Haluskan kemiri, bawang putih, garam, ketumbar
campur tepung beras tepung aci bumbu halus, masukan air sedikit demi sedikit sampai rata. masukan telur yang sudah dikocok sebelumnya. masukan bawang kucai, masukan kacang tanah
panaskan minyak, masukan adonan peyek. goreng hingga matang. -
Taraaaa ini hasilnya...
Itulah Resep Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih - Anie Asfiya Wahyu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rempeyek Kacang Tanah Renyah Gurih - Anie Asfiya Wahyu dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/05/resep-rempeyek-kacang-tanah-renyah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.