Resep Sambel Matah By Sailirrahma Mudzakir

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sambel Matah By Sailirrahma Mudzakir
  • Resep Sambel Matah oleh Sailirrahma Mudzakir

    Inilah resep cara membuat Sambel Matah. Resep Sambel Matah yang dishare oleh Sailirrahma Mudzakir bisa jadi .



    resep makanan Sambel Matah


    Resep Sambel Matah


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 7 buah cabe rawit merah, iris bulat
    2. 5 siung bawang merah, iris
    3. 3 batang serai, ambil putihnya, rajang bulat tipis
    4. 2 lembar daun jeruk, buang tulang, iris lembut
    5. 1/4 sdt trasi bakar
    6. 1 sdt air perasan jeruk nipis/limau
    7. Secukupnya garam
    8. Secukupnya minyak (saya pakai VCO)

    Langkah

    1. Campur semua bahan jadi 1, remas dengan tangan. Jeruk limau jangan ikut diremas nanti pahit krn kulitnya pahit, cuma buat hiasan doang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Notes: jangan lupa pakai sarung tangan plastik, bisa berabe kalo abis ngremas kelupaan langsung kucek mata

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Sambel Matah, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sambel Matah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambel Matah By Sailirrahma Mudzakir diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sambel Matah By Sailirrahma Mudzakir dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/03/resep-sambel-matah-by-sailirrahma.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==