Resep Seblak Tenggiri Kering oleh Tiara Dhayu Prameswari
Dibawah ini adalah cara membuat Seblak Tenggiri Kering. Resep Seblak Tenggiri Kering yang dibuat oleh Tiara Dhayu Prameswari bisa jadi 1 - 2 orang.
Resep Seblak Tenggiri Kering
Porsi: 1 - 2 orang
Bahan-bahan
- 1 cangkir atau cup kerupuk (saya menggunakan kerupuk ikan tenggiri)
- 10 buah cabe rawit (sesuai selera)
- 10 buah cabe keriting merah (sesuai selera)
- 2 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 sdm gula
- 1 sdm garam
Cara Membuat
-
Goreng kerupuk tenggiri dengan api kecil, goreng selagi minyak belum panas supaya kerupuknya tidak terlalu mengembang.
-
Haluskan bumbu, tumis kemudian tambahkan gula dan garam, tumis bumbu hingga harum
-
Masukkan kerupuk lalu aduk aduk dengan api kecil.
Demikianlah tadi Resep Seblak Tenggiri Kering, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Seblak Tenggiri Kering diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Seblak Tenggiri Kering Karya Tiara Dhayu Prameswari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Seblak Tenggiri Kering Karya Tiara Dhayu Prameswari dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2016/09/resep-seblak-tenggiri-kering-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.