Resep Kue Lapis Tepung Beras oleh Dapur Dhiyo
Berikut ini resep Kue Lapis Tepung Beras. Resep Kue Lapis Tepung Beras yang dibuat oleh Dapur Dhiyo bisa jadi .
Resep Kue Lapis Tepung Beras
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gram tepung beras (aku pakai tepung beras rose brand)
- 300 gram gula pasir (sesuai selera)
- 100 gram tepung sagu
- 1 1/2 liter santan kental (aq pakai 2 buah kelapa)
- 4 lembar daun pandan
- 1/2 sdt garam
- secukupnya pewarna makanan
Langkah
-
Panaskan panci dengan api kecil,masukan santan kental,garam,dan daun pandan sambil terus di aduk hingga mendidih,dinginkan
-
Masukan tepung beras,tepung sagu dan gula putih kedalam wadah yang lebih besar aduk hingga rata
-
Masukan sedikit demi sedikit santan yang sudah di dinginkan tadi kedalam campuran tepung beras ulini hingga tercampur rata
-
Bagi adonan menjadi beberapa bagian (sesuai dengan selera) beri pewarna makanan secukupnya
-
Panaskan kukusan / panci dengan api sedang.olesi cetakan kue lapis menggunkan mentega atau minyak goreng
-
Masukan lapisan pertama kukus kurang lebih 10 menit sampai setengah matang lalu masukan lapisan selanjutnya.
-
Ulang proses ini hingga semua adonan habis
-
Setelah adonan habis kukus kurang lebih 20 menit hingga adonan benar-benar matang
-
Angkat dan dinginkan kue.lalu potong sesuai dengan selera dan siap untuk di hidangkan
-
Catatan
* jika menggunakan panci kukusan biasa,tutup panci beri atas kain saji agar air tidak menetes kedalam adonan yg sedang di kukus* saat memotong kue lapis usahakan kue lapis dalam keadaan dingin agar tidak lengket di pisau
Itulah Resep Kue Lapis Tepung Beras, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kue Lapis Tepung Beras diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Lapis Tepung Beras Oleh Dapur Dhiyo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Lapis Tepung Beras Oleh Dapur Dhiyo dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2016/07/resep-kue-lapis-tepung-beras-oleh-dapur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.