Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan Dari Miske F. Paduli

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan Dari Miske F. Paduli
  • Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan oleh Miske F. Paduli

    Berikut ini adalah cara memasak Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan. Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan yang dishare oleh Miske F. Paduli cukup untuk 25 porsi.



    gambar untuk resep makanan Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan


    Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan


    Porsi: 25 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bubur kacang hijau :
    2. 1 kg kacang hijau, cuci bersih & rendam min. 2 jam
    3. 400 gr gula pasir
    4. 250 gr gula merah,larutkan dengan sedikit air, saring
    5. 1 siung besar jahe, kupas & memarkan
    6. 2 batang serai, memarkan
    7. 1 ikat daun pandan
    8. 2 sdm garam
    9. Bubur Ketan Hitam :
    10. 500 gr beras ketan hitam, cuci bersih,rendam min. 6 jam
    11. 1 ikat daun pandan
    12. 200 gr gula pasir
    13. 100 gr gula jawa,larutkan dengan sedikit air, saring
    14. 1 sdt garam
    15. Kuah Santan :
    16. 1 liter santan agak kental
    17. 5 sdm tepung maizena,larutkan dengan sedikit air
    18. 2 sdt garam
    19. 1 ikat daun pandan

    Langkah

    2 jam
    1. Rebus kacang hijau & rempah-rempah dalam 2 liter air hingga empuk.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Setelah empuk, tambahkan gula & garam. Masak hingga tercampur rata. Sisihkan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Rebus beras ketan hitam beserta air rendamannya. Tambahkan daun pandan. Aduk sesekali. Masak hingga beras ketan mengembang & empuk.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Setelah beras ketan empuk, tambahkan gula & garam. Aduk hingga tercampur rata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Campur jadi satu santan, pandan & garam. Masak sambil diaduk hingga mendidih. Kecilkan api, kentalkan santan dengan larutan maizena.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Bubur siap disajikan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan Dari Miske F. Paduli diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur kacang hijau dan ketan hitam siram santan Dari Miske F. Paduli dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2015/12/resep-bubur-kacang-hijau-dan-ketan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==