Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish) By Lielya

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish) By Lielya
  • Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish) oleh Lielya

    Dibawah ini adalah resep masakan Pempek Panggang Sagu (No Fish). Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish) yang ditulis Lielya cukup untuk 40 biji.



    gambar untuk resep makanan Pempek Panggang Sagu (No Fish)


    Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish)


    Porsi: 40 biji

    Bahan-bahan

    1. 500 gr Sagu
    2. 2 sendok makan Tepung terigu
    3. 800 ml Air Panas
    4. 1.5 sendok makan garam
    5. 2 Sendok makan bawang putih halus
    6. Penyedap
    7. 1 ons ebi
    8. 1/2 ons cabe rawit hijau
    9. Kecap manis

    Langkah

    1. Campur semua bahan dan aduk

    2. Masukkan air panas dan ulen hingga merata. Bentuk bulat bulat pipih dan panggang

    3. Cuci bersih ebi, sangrai, blender halus

    4. Cuci bersih cabe rawit, blender

    5. Setelah pempek matang, gunting bagian tengah, isi dengan ebi, cabe dan kecap




    Itulah tadi Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish), Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish) By Lielya diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pempek Panggang Sagu (No Fish) By Lielya dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2015/07/resep-pempek-panggang-sagu-no-fish-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==