Resep Cakwe Kiriman dari fraudedeckova

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cakwe Kiriman dari fraudedeckova
  • Resep Cakwe oleh fraudedeckova

    Dibawah ini adalah cara membuat Cakwe. Resep Cakwe yang ditulis fraudedeckova cukup untuk .



    resep lengkap untuk Cakwe


    Resep Cakwe


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 bungkus Ragi instant (1 bungkus = 7 gram)
    2. 1 sdm Gula pasir
    3. 150 ml Air hangat (jangan panas ya)
    4. 250 gram Tepung terigu
    5. 1/4 sdt Baking powder
    6. 1/2 sdt Baking soda
    7. 1/2 sdt Garam

    Langkah

    1. Persiapan bahan

    2. Masukkan ragi dan gula pasir ke dalam air hangat. Diamkan kurang lebih 5 menit sampai raginya aktif (terlihat berbusa).

    3. Campurkan tepung terigu, baking powder, baking soda, garam dan penyedap.

    4. Tambahkan ragi yang sudah aktif ke dalam campuran tepung terigu.

    5. Campur menggunakan spatula

    6. Lalu uleni sebentar sampai kalis.

    7. Pindahkan ke loyang yang sudah dilapisi dengan minyak agar tidak lengket. Saat memindahkan, olesi tangan dengan minyak agar adonan tidak lengket.

    8. Simpan selama 4-6 jam atau bisa juga semalaman di kulkas.

    9. Keluarkan dari kulkas dan kempiskan. Tipiskan dengan ketebalan kira-kira 1 cm menggunakan rolling pin.

    10. Potong adonan dengan ukuran kira-kira 3x15 cm




    Itulah Resep Cakwe, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Cakwe diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cakwe Kiriman dari fraudedeckova diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cakwe Kiriman dari fraudedeckova dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2015/07/resep-cakwe-kiriman-dari-fraudedeckova.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==