Resep Tahu Baso maknyus no msg oleh Ayu Difitri
Berikut ini resep cara membuat Tahu Baso maknyus no msg. Resep Tahu Baso maknyus no msg yang dishare oleh Ayu Difitri bisa jadi 20 porsi.
Resep Tahu Baso maknyus no msg
Porsi: 20 porsi
Bahan-bahan
- 20 buah tahu pong
- 250 gram daging sapi giling
- 250 gram daging ayam giling
- 1 butir telur
- 4 sdm tepung tapioka
- bumbu halus :
- 5 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- secukupnya garam,merica
Cara Membuat
-
Campur semua adonan menjadi satu, kalo saya, semua adonan saya blender, praktis hehe...
-
Iris satu sisi bagian dari tahu pong, isi 1 sendok adonan baso dan masukkan dalam tahu sbg isian.. Ulangi sampai adonan habis
-
Panaskan kukusan sampai mendidih... Kukus tahu baso sekitar 20 menit..
-
Bisa disajikan selagi hangat, atau bisa disajikan dg digoreng lagi yg diberi lapisan putih telur terlebih dahulu.. Selamat menikmati
Itulah tadi Resep Tahu Baso maknyus no msg, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tahu Baso maknyus no msg diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu Baso maknyus no msg Kiriman dari Ayu Difitri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tahu Baso maknyus no msg Kiriman dari Ayu Difitri dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2019/10/resep-tahu-baso-maknyus-no-msg-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.