Resep Soto Lamongan ?? oleh dewi purnamasari
Inilah cara membuat Soto Lamongan ??. Resep Soto Lamongan ?? yang dibuat oleh dewi purnamasari bisa jadi .
Resep Soto Lamongan ??
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 ekor Ayam, potong2
- 2 liter Air
- 2 cm Jahe, geprek
- 2 lembar Daun salam
- 5 lembar Daun jeruk
- 2 batang Serai, geprek
- 4 cm Laos, geprek
- Secukupnya Garam
- Secukupnya Kaldu ayam bubuk
- ?Bumbu halus :
- 8 siung Bawang merah
- 5 siung Bawang putih
- 5 cm Kunyit
- 2 butir Kemiri
- 1/2 sdt Merica butiran
- ?Pelengkap :
- Secukupnya Soun, seduh air panas, tiriskan
- Secukupnya Toge, seduh air panas, tiriskan
- Secukupnya Telur rebus
- Secukupnya Sambal
- Secukupnya Daun bawang sledri, iris halus
- Secukupnya Bawang goreng
- Secukupnya Bubuk koya
Langkah
-
Rebus ayam dg jahe smp mendidih, lalu buang busanya. Angkat ayam, tiriskan, goreng tdk terll kering, suwir2 dagingnya.
-
Tumis bumbu halus smp harum, masukkan daun salam, daun jeruk, laos dan serai, tumis smp daun layu dan bumbu matang. Lalu tuang ke rebusan ayam, rebus smp ayam matang
-
Angkat ayam, tiriskan, goreng tdk terll kering, suwir2 dagingnya.
-
Koya : haluskan kerupuk udang + bawang putih goreng, takaran sesuai selera sj yaa.
-
Penyajian : tata soun n toge di mangkuk, siram kuah soto, beri pelengkap
Demikianlah tadi Resep Soto Lamongan ??, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Soto Lamongan ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Lamongan ?? Dari dewi purnamasari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Lamongan ?? Dari dewi purnamasari dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2019/10/resep-soto-lamongan-dari-dewi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.