Resep Puding coklat with vanila vla Karya Gusti Nithaa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding coklat with vanila vla Karya Gusti Nithaa
  • Resep Puding coklat with vanila vla oleh Gusti Nithaa

    Dibawah ini adalah resep masakan Puding coklat with vanila vla. Resep Puding coklat with vanila vla yang ditulis Gusti Nithaa cukup untuk .



    gambar untuk resep Puding coklat with vanila vla


    Resep Puding coklat with vanila vla


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 bungkus nutrijel coklat
    2. 1 bungkus agar agar
    3. 30 gr coklat bubuk
    4. secukupnya gula pasir
    5. 6 gelas belimbing air
    6. 1/4 kaleng susu coklat
    7. 1 bungkus vla instant nutrijel

    Langkah

    1. Masukkan nutrijel, agar-agar, coklat bubuk, dan gula kedalam air, lalu masak

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Masak hingga mendidih sambil di aduk, masukkan susu coklat, angkat

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkankan kedalam cetakan, tunggu mengeras..,

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Masukkan kedalam kulkas

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Vla : masukkan vla instant kedalam air panas kurleb 200 ml,aduk.., masukkan kedalam kulkas biar lebih enak...,

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Puding coklat with vanila vla, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding coklat with vanila vla diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding coklat with vanila vla Karya Gusti Nithaa diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding coklat with vanila vla Karya Gusti Nithaa dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2019/09/resep-puding-coklat-with-vanila-vla.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==