Resep Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju) oleh Tya Trivi
Inilah cara membuat Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju). Resep Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju) yang dishare oleh Tya Trivi bisa jadi banyak.
Resep Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju)
Porsi: banyak
Bahan-bahan
- 350 ml susu UHT full cream
- 100 ml air putih
- 1 butir kuning telur
- 3 sdm tepung maizena
- 1 kotak keju spread (merk prochiz)
- 3 bungkus bubuk tabur keju (merk indofood)
Langkah
-
Panaskan susu dengan api kecil, masukan keju spread, aduk aduk sampai keju mencair dan mendidih
-
Aduk maizena, kuning telur dan air sampai tercampur rata, masukan ke dalam campuran susu dan keju sedikit demi sedikit (diaduk terus)
-
Terakhir masukan bubuk tabur keju (ini yang paling memberi aroma dan warna), aduk terus menggunakan whisk
-
Setelah matang, matikan dan dinginkan.. setelah dingin langsung simpan di kulkas, saya belum tahu daya tahannya berapa lama karena kebetulan ini untuk digunakan besok, sebaiknya jangan terlalu lama karen khawatir mempengaruhi rasa.
-
Note : takaran bisa disesuaikan sesuai selera.. (misal kalo ga suka terlalu enek bisa kejunya dikurangi atau airnya ditambah, bisa tanpa kuning telur, maizena juga boleh dikurangi/ditambah)
-
Demikianlah tadi Resep Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju), Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju) Dari Tya Trivi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cheese Sauce Ala Richeese (saus keju) Dari Tya Trivi dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/12/resep-cheese-sauce-ala-richeese-saus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.