Resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam oleh rerin
Dibawah ini adalah resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam. Resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam yang dishare oleh rerin dapat disajikan .
Resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 tahu bandung (1 bungkus), potong kotak2 kecil
- 5 siung bawang putih cincang
- 2 batang daun bawang, iris2
- 5 cabe rawit merah, iris2
- 5 cabe merah kriting, iris2
- 10 sdm tepung maizena
- 10 sdm tepung serbaguna, me : tepung putri
- 1 sdt merica
- 2 siung bawang putih + 1 sdt garam, ulek, untuk tumis
- minyak goreng
Cara Membuat
-
Campur tepung maizena, merica dan tepung serbaguna dlm wadah, campur tahu yg sdh dipotong, kocok sampe smua tahu tertutup tepung.
-
Panaskan minyak goreng agak byk diatas api yg sedang, goreng tahu sambil diaduk sampai kering.
-
Sambil goreng tahu, iris daun bawang, cabe dan bawang putih.
-
Goreng bawang putih sampai kering, kuning keemasan kemudian goreng juga daun bawang dan cabe sampe kering.
-
Uleg halus bawang putih dan garam.
-
Tumis dengan sedikit minyak bekas goreng cabe daan bawang, setelah harum dan agk kering masukan tahu, aduk rata sebentar saja, matikan api, masukan cabe goreng dan daun bawang goreng, aduk rata, siap disajikan.
-
Makannya sama nasi anget, sedep dan mantap.
-
Tips : segera matikan api kompor setelah tahu masuk dan aduk sebentar saja ato setelah bawang harum segera kecilkan kompor. Supaya tidak gosong, td sy agak telat matikan apinya, tp masih tetep enak.??
Demikianlah Resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam - rerin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tahu Krispi Cabe Bawang Garam - rerin dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/07/resep-tahu-krispi-cabe-bawang-garam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.