Resep Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ?????? oleh theresa rosaria hapsari
Inilah resep memasak Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ??????. Resep Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ?????? yang dibuat oleh theresa rosaria hapsari dapat disajikan .
Resep Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ??????
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr dada ayam fillet (tiga strip kecil)
- 150 gr tepung terigu
- 2 siung bawang putih
- 1 sdm garam
- 1 sdm ketumbar
- 1 sdm lada bubuk
- 40 gr tepung maizena
- 2 sdm air putih
Cara Membuat
-
Potong memanjang fillet ayam menjadi dua bagian. Kalau ayam fillet anda yang ukuran besar dan tebal mohon disesuaikan.
-
Haluskan bawang putih, 1/2 sdm ketumbar, 1/2 sdm garam, 1/2 sdm lada bubuk.
-
Lapisan basah: Larutkan bumbu yang dihaluskan dengan air dan 2 sendok tepung terigu (diambil dari 150gr terigu).
-
Lumatkan ayam pada lapisan basah, diamkan 5-10 menit.
-
Siapkan adonan atau lapisan kering sbb: campur sisa terigu dengan maizena, sisa garam, ketumbar dan lada.
-
Ayam yang sudah dilumuri adonan basah kemudian dilapisi dengan adonan kering. Tepuk-tepuk dan remas-remas sampai teksturnya seperti ayam crispy (ini moment of truth yang menentukan bentuk krispi krispi ala ayam KFC ituh??). Lapisan kering harus tetap kering ya ??.
-
Goreng dengan minyak panas hingga keemasan. Sajikan ????????
Itulah Resep Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ??????, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ?????? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ?????? - theresa rosaria hapsari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Crispy Chicken Strip (tanpa telur dan soda kue) ?????? - theresa rosaria hapsari dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/01/resep-crispy-chicken-strip-tanpa-telur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.