Resep Bolu pisang oleh Mey Gha
Berikut ini resep cara membuat Bolu pisang. Resep Bolu pisang yang dibuat oleh Mey Gha bisa jadi 20x10x7 porsi.
Resep Bolu pisang
Porsi: 20x10x7 porsi
Bahan-bahan
- Bahan kering :
- 250 g tepung terigu
- 200 g gula pasir (bisa dikurangi bagi yg g suka manis)
- 1/2 sdt vanilli
- 1/2 sdt baking soda
- 1 sdt baking powder
- 1/2 sdt garam
- Bahan basah :
- 250 g pisang (dilumatkan dgn garpu)
- 115 mL susu cair (1 sct SKM + air)
- 115 mL minyak goreng
- 2 butir telur ayam
- 1 sdm air perasan jeruk nipis
Langkah
-
Panaskan oven dan oles loyang dengan margarin lalu taburi dengan terigu tipis2
-
Aduk rata bahan kering di wadah
-
Aduk rata bahan basah di wadah yg lain
-
Masukkan bahan kering ke dalam bahan basah sambil diaduk hingga tercampur rata
-
Masukkan adonan ke dalam loyang dan hentakkan
-
Panggang adonan dalam oven selama 45-60 menit dengan api sedang cenderung kecil. (saya menggunakan oven tangkring, jadi sesuaikan dgn oven masing2)
-
Lakukan tes tusuk
-
Setelah matang, angkat dan dinginkan
-
Tunggu hingga benar2 dingin baru dipotong2
-
Siap dinikmati
Itulah Resep Bolu pisang, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu pisang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu pisang Dari Mey Gha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu pisang Dari Mey Gha dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2016/08/resep-bolu-pisang-dari-mey-gha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.