Resep Ikan Asin Kriuk Pedas Manis oleh Tasia Sakuntala
Berikut ini adalah resep memasak Ikan Asin Kriuk Pedas Manis. Resep Ikan Asin Kriuk Pedas Manis yang ditulis Tasia Sakuntala dapat disajikan .
Resep Ikan Asin Kriuk Pedas Manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ons ikan asin
- 7 buah bawang merah
- 4 buah bawang putih
- 5 cabai merah keriting
- 7 cabai rawit
- 1 sendok teh asam
- 1/2 bogkol buah jawa (bisa disesuaikan kalau senang manis)
Langkah
-
Ikan Asin cuci bersih, jemur 10 menit (biar kering) kemudian goreng kering.
-
Kupas bawang merah dan bawang putih, kemudian haluskan bersama cabai merah dan rawit kemudian haluskan.
-
3. Beri minyak goreng sedikit di penggorengan, oseng bumbu halus, agak kering beri air asam dan gula (air untuk hancurkan asam dan gula cukup 1 sendok makan)
-
Setelah bumbu halus agak kering, campur ikan asin yang tadi sudah digoreng, cicipi rasa dan angkat
-
Dinginkan sebentar dan simpan di wadah kedap udara.
Itulah Resep Ikan Asin Kriuk Pedas Manis, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ikan Asin Kriuk Pedas Manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan Asin Kriuk Pedas Manis By Tasia Sakuntala diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan Asin Kriuk Pedas Manis By Tasia Sakuntala dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2015/03/resep-ikan-asin-kriuk-pedas-manis-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.