Resep Kue lumpur nasi bentuk pancake oleh Fitri Yenni
Inilah resep cara membuat Kue lumpur nasi bentuk pancake. Resep Kue lumpur nasi bentuk pancake yang ditulis Fitri Yenni bisa jadi .
Resep Kue lumpur nasi bentuk pancake
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram nasi
- 250 ml santan
- 80 gr gula
- 100 gram tepung terigu
- 2 sdm tepung tapioka
- Secukupnya pasta pandan
- Skm asal tuang aja
- 1 butir telur kocok dulu
- 2 sdm margarine dicairkan
- Sejumput vanili bubuk
- Sedikit garam
- Toping suka-suka
Langkah
-
Campurkan semua bahan kecuali margarine dan telur lalu blender smpai halus sekitar 2 menit
-
Setelah halus dan tercampur masukkan margarine dan telur lalu aduk dengan spatula
-
Panaskan teflon dengan sdikit margarine, dan tuang adonan 1 sendok untuk sendok sop (gk tau nama sendoknya yg jelas buat sendokin sop??)sampai adonan habis
-
Setelah setengah matang masukkan toping, meses, keju, chocochip.. Biarkan sebentar sampai matang.
-
Tandanya kalau matang, kuenya udah kenyal, gk sobek lagi klau di tekan.. Dan siap untuk d angkat..
-
Bisa buat teman ngeteh di sore hari..hehehee Selamat mencoba
Itulah Resep Kue lumpur nasi bentuk pancake, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kue lumpur nasi bentuk pancake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue lumpur nasi bentuk pancake - Fitri Yenni diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue lumpur nasi bentuk pancake - Fitri Yenni dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2019/05/resep-kue-lumpur-nasi-bentuk-pancake.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.