Resep kimchi sawi (baechu kimchi) Oleh yussi park

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep kimchi sawi (baechu kimchi) Oleh yussi park
  • Resep kimchi sawi (baechu kimchi) oleh yussi park

    Inilah resep masakan kimchi sawi (baechu kimchi). Resep kimchi sawi (baechu kimchi) yang dishare oleh yussi park bisa jadi .



    resep makanan kimchi sawi (baechu kimchi)


    Resep kimchi sawi (baechu kimchi)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 kilogram sawi putih
    2. 10 siung bawang putih
    3. 1 buah bawang bombay ukuran besar
    4. 2 cm jahe
    5. 1 buah wortel ukuran kecil
    6. 1 ikat lokio ( sesuai selera)
    7. 6 batang daun bawang
    8. 5 sendok makan kecap ikan
    9. 1 sendok teh acar udang
    10. 1 cangkir bubuk cabai korea /gochu garu (sesuai selera)
    11. 1/2 cangkir garam
    12. 3 sdm sirup beras

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih sawi dan belah masing-masing menjadi 2 bagian

    2. Taburi sedikit demi sedikit garam sampai rata lembar demi lembar hingga bagian dalam dan diamkan selama +/- 30-45menit

    3. Potong2 daun lokio, wortel, daun bawang dan sebagian bawang bombay

    4. Blender bawang putih, bawang bombay dan jahe. Letakkan dalam mangkuk lalu masukkan cabai bubuk (gochu garu), kecap ikan, sirup beras dan acar udang. Aduk rata.

    5. Campur bumbu dengan sayuran yang sudah dipotong hingga rata

    6. Jika sawi sudah layu, cuci bersih sawi dengan air dalam wadah baskom sebanyak 2 kali. Dan terakhir bilas dengan air yg mengalir supaya sisa garam yang masih nempel menghilang dan tidak terlalu asin.

    7. Lumuri seluruh bagian sawi dengan bumbu sampai rata kebagian dalam dan masukkan ke wadah yg kedap udara. Kimchi yg sudah jadi bisa langsung dinikmati dalam keadaan fresh atau bs disimpan dahulu dalam kulkas untuk proses fermentasi minimal selama 3hari.




    Itulah Resep kimchi sawi (baechu kimchi), Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep kimchi sawi (baechu kimchi) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep kimchi sawi (baechu kimchi) Oleh yussi park diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep kimchi sawi (baechu kimchi) Oleh yussi park dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2018/07/resep-kimchi-sawi-baechu-kimchi-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==