Resep Pa Jeon ( Green Onion Pancakes ) oleh Valentine
Inilah cara memasak Pa Jeon ( Green Onion Pancakes ). Resep Pa Jeon ( Green Onion Pancakes ) yang dishare oleh Valentine bisa menjadi 6 porsi.
Resep Pa Jeon ( Green Onion Pancakes )
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 200 gram Tepung Terigu
- 1 buah Telur Ayam
- 1 buah Daun Bawang
- 5 buah Jamur Shiitake (Hioko)
- 1 buah Wortel
- 1 buah Bawang Bombay
- 1 buah Cabai (Cabe) Merah Besar
- 1 buah Cabai (Cabe) Hijau Besar
- 1 buah Timun
- 200 ml Air
- secukupnya Soy Dipping Sauce
- secukupnya Garam
- secukupnya Lada (Merica)
Langkah
-
Iris-iris kecil semua bahan : daun bawang, bawang bombay, jamur, wortel, timun yg telah dibuang bijinya, cabai merah besar dan cabai hijau besar.
-
Siapkan adonan, terigu dicampur telur aduk merata dan beri air secukupnya atau 200 ml
-
Campurkan semua bahan yg telah dipotong dengan adonan. Tambahkan garam dan merica.
-
Panaskan pan dengan api kecil beri sedikit minyak,
masukkan satu sendok besar adonan yg telah dicampur dengan bahan
dan ratakan sehingga agak tipis. Lalu siap disajikan dengan Soy Dipping Sauce. Adonan dapat untuk membuat beberapa pancake.
Demikianlah tadi Resep Pa Jeon ( Green Onion Pancakes ), Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pa Jeon ( Green Onion Pancakes ) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pa Jeon ( Green Onion Pancakes ) Oleh Valentine diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pa Jeon ( Green Onion Pancakes ) Oleh Valentine dengan alamat Url: https://myshoptherapy.blogspot.com/2017/08/resep-pa-jeon-green-onion-pancakes-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.